Apa tips memulai bisnis fashion menurut NoonaKu Signature. Pendirinya, Florentia Jeanne Sutanto, menjelaskan bahwa semua berawal dari passion. Berbisnis fashion lah karena pakaian sudah menjadi salah satu kebutuhan primer. Ini satu dari 16 industri kreatif penyangga perekonomian Indonesia.
Tips Bisnis Fashion
Memulai bisnis fashion pertama kali menjadi reseller dahulu. Tahun 2015, Flo mulai berjualan hingga mengalami masa bosan. Dia dan adiknya berpikir mengapa tidak membuat sendiri. Inilah cikal bakal bisnis NoonaKu Signature.
Diceritakan kepada Youngster.id, bahwasanya nama tersebut diambil karena memiliki makna. Bahwa kata Noona berarti “anak perempuan”, sedangkan “Ku” -nya merujuk Tuhan. Berarti usaha ini punya arti Anak Perempuan Tuhan. Harapan itu muncul agar bisnis ini berjalan baik dan diberkahi.
“Kami ingin bisnis kami diberkati Tuhan,” ucapnya.
Putri sulung dari Hendrik Susanto dan Suzy Burnadhi, memiliki komitmen mewujudkan mimpi tersebut. Meskipun, diakui dia tidak punya modal besar tetapi memiliki keberanian mencoba. Dia lalu membuat desain pertama. Flo menawarkan pakain terjangkau dikisaran dibawah Rp.100.000.
Ia berkaca dari dirinya dan teman- teman kuliah rasakan. Sulit menemukan pakaian bagus dan punya kualitas. Flo kemudian menawarkan produk berkualitas tinggi dan up to date. Dia juga menyadari mereka membutuhkan pakaian dengan harga terjangkau.
Bermula dari aplikasi chat, hingga menawarkan produk ke akun sosial media dan marketplace. Apa yang ditawarkan NoonaKu adalah ciri khas pendiri. Flo harus mampu membaca keinginan pasar dan mengaplikasikan. Signature menunjukan inilah gaya Flo yang cocok buat anak muda jaman now.
Sudah mendapatkan modal bergeraklah Flo memulai produksi. Tanda sukses itu terasa ketika dirinya mendapatkan doorprize. Suatu hari, Flo mendapatkan hadiah handphone dari acara pernikahan. Hari berikutnya, salah satu omnya membeli hp baru, lalu memberikan hp lamanya ke Flo gratis.
Ini pertanda dari Tuhan bahwa dia harus terus mencoba. Berbekal handphone dia dan adiknya mulai aktif di sosial media. Ia menawarkan melalui fitur pesan cepat lewat platform smartphone. Hasilnya menarik, karena sangat murah sempat terpikir dibenak orang bahwa ini barang bekas.
Alhasil dia sempat mendapatkan cemooh pembeli. Tidak hanya soal kualitas diragukan. Teman- teman sekampus mengomentari pilihan Flo. Mereka berkata, “…udah kuliah susah- susah kok malah dagang online.”. Ini sangat mengena hatinya tetapi keputusan bulat telah dia tetapkan.
Memulai Usaha Tanpa Modal
Flo tetap berpikir positif baginya ilmu bukan cuma soal teori. Di kampus tak hanya mengajarkan kita menjadi tenaga profesional. Kampus juga mengajarkan kita menjadi analisisi akan kebutuhan. Kita diajarkan menjadi pengusaha melalui peluang dan strategi bisnis.
Inilah yang menguatkan Flo untuk menjadi pengusaha. Bukan sekedar berdagang, tetapi dia mampu memberikan nilai lebih dari produk NoonaKu Signature ini. “Semua orang berhak tampil gaya meski budget terbatas. Prinsipnya fashion tak harus mahal,” ucapnya.
Dia bukanlah terlahir dari keluarga berada. Bukanlah tanpa pertimbangan matang ketika memulai di tahun 2011. Flo bukanlah berasal dari keluarga pengusaha. Hampir tidak memiliki modal, tetapi dia memiliki keberanian, semangat, dan keyakinan.
Mulailah usaha menggunakan sistem jualan online. Pastikan bahwa produk yang dipasang online dari produk asli. Jangan mencomot gambar dari internet buat menarik perhatian orang. Tumbuhkan rasa kepercayaan kepada pembeli.
Jangan biarkan pelanggan sampai menunggu balasan chat. Rajinlah membalas chat walau sederhana saja. Lebih lengkapnya, dia menjelaskan mengenai konsep GPA, dimana “G” yang pertama memiliki arti selalu “Refer to God”. Terus “A” terakhir berarti “Action” atau segera mengerjakan jangan tunda.
Mangapa demikian karena ketika kamu mendekatkan diri ke Tuhan: Percayalah kamu akan mulai menemukan jalan akan usahamu. Kita akan lebih kreatif ketika terkoneksi dengan Sang Pencipta. Itu bahkan akan datang dari tempat yang tak terduga.
Kemudian “P” ditengah bermakna “Passion” atau kecintaan. Kamu akan menjalankan sesuatu dengan semangat, bila perasaan cinta. Keterbatasan modal bukan halangan, jalani saja, kalaupun gagal anggap pelajaran. Pembelajaran yang baik agar menjadi pengusaha terbaik di masa depan nanti.
Ekspansi Bisnis NoonaKu
Flo dan adiknya sangat memanfaatkan blackberry. Mereka berjualan melalui blackberry group yang berisi teman- temannya. Keuntungan mulai tumbuh, kemudain Flo memutar uang tersebut untuk bisnis lagi. Usaha mereka tumbuh baik berkat rajin dan bekerja keras, walau bukan tanpa halangan.
Ketika menjadi reseller, dia menemukan satu kelemahan menjadi reseller, dimana pihak distributor memakai foto dari internet. Foto Google itu tidak sesuai dengan keadaan barang. Alhasil banyak para pembeli yang mengeluhkan kualitas barang, mereka kecewa ketika barang telah sampai.
Ini menjadi pembalajaran baik ketika Flo memproduksi sendiri. Pembeli yang kecewa akan enggan buat kembali lagi. Uang untung yang masih tersisa kemudian ditabung. Dari uang tabungan itu, dia gunakan sebagai modal membangun bisnis NoonaKu Signature.
Dia menguatkan kepercayaan pembeli. Buat desain secara rutin mengikuti perkembangan pasar. Dia menjadi sosok yang update fashion dan pasar. Menurutnya bisnis ini sangat cepat berputar. Walau Flo mampu mengikuti pasar, dia tidak meniru persis tetapi memilah dan membuat signaturnya sendiri.
Ia hanya mengikuti tren yang senafas dengan NoonaKu. Soal kualitas produk, walau NoonaKu ini menawarkan produk terjangkau, tetapi kualitas tidak murahan. Produk yang mereka jual tergolong prima. Kualitas bahan dan pola dijahit dengan baik dengan penawaran berkualitas tinggi.
Bisnis ini berkembang menjadi PT. NoonaKu Desain Indonesia. Mereka menyasar segemntasi umur 14- 40 tahun. Peresmian perusahaan NoonaKu merupakan wujud komitmen. Berkat kerja keras, dia mampu membawa perusahaan ini sampai ke Singapura.
Ternyata selera pasar Singapura cocok dengannya. Pihak Singapura sendiri yang menawarkan kerja sama. Sempat tidak percaya, tetapi pihak dari Singapura itu begitu serius buat membawa NoonaKu ke sana, target selanjutnya dia akan membangun produk pakian pria dan membuka 3 cabang baru.
Terimakasih telah membaca di Aopok.com semoga bermanfaat, mulai lah buat iklan gratis di Iklans.com dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Piool.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com dan join di komunitas Topoin.com.