Usaha Minyak Atsiri Wirausaha Antonius Dian Feryanto

Komentar · 121 Tampilan

Antonius Dian Feryanto bukan tipikal pengusaha pada umumnya. Usaha minya atsiri memiliki aspek kerumitan. Tak sembarangan orang menjalankan wirausaha seperti ini. Fery memang tipikal yang ahli di bidang kimia.

Antonius Dian Feryanto bukan tipikal pengusaha pada umumnya. Usaha minya atsiri memiliki aspek kerumitan. Tak sembarangan orang menjalankan wirausaha seperti ini. Fery memang tipikal yang ahli di bidang kimia.

 
Dia mendirikan CV. Pavettia Kurnia Atsiri yang bergerak dalam aneka macam. Utamanya dia dan beberapa rekan mengolah minyak atsiri. Mereka berawal dari penyulihan minyak atsiri dalam skala kecil. Semua bermula dari pabrik menengah yang nampak sibuk mengolah minyak.
 
Minyak atisiri berguna untuk esense parfum, minyak angin, dan sabun. Produk yang bahan utama terbuat dari metabolit tumbuhan. Walau bernama atsiri tetapi bersumber dari aneka tanaman, seperti daun nilam dan batang kayu manis.
 
Fery menambahkan kini usahanya termasuk pembuatan alat suling dan penyewaan. CV. Pavettia juga menjadi pemilik perkebunan untuk minyak astiri. Cara pengekstrakan minyak gampanya bersumber dari aroma. Tanaman tertentu akan mengeluarkan senyawa terpenoid hasil metabolisme.

 

Bagian tanaman yang mengandung aroma lantas disuling. Melalui proses distilasi hasil sulingan lalu menjadi minyak atsiri. Perusahaan Fery menjual ke umum maupun untuk kebutuhan perusahaan. Di umum, kamu bisa membeli ukuran 5ml dan 10ml.

Alumni ITB yang tidak hanya berhenti dalam pengolahan minyak. Dia tidak hanya berhenti menjual bahan bibit. CV. Pavettia juga ikut terjun ke bisnis kosmetik dengan minyak astiri. Harganya sangat tinggi bila diolah menjadi minyak esensial murni.

Perusahaan miliknya mungkin masuk ke pelosok daerah. Tetapi itu bukan karena apa, melainkan demi mendapatkan kemurnian air dari aliran sungai. Di tempat tersebut sekaligus menjadi kebun untuk tanaman. Pabrik yang tampak berlantai tanah dan bebatuan, yang ruanganya terbuka di alam.

Minyak atsiri juga digunakan sebagai bahan baku dupa dan minyak gosok. Fery menunjukan bahwa ini sangat prospektual bagi mahasiswa ITB. Pabrik CV. Pavettia Kurnia Astiri terletak di kawasan JL. Curuq Cijalu Subang, Jawa Barat.

 

Terimakasih telah membaca di Aopok.com semoga bermanfaat, mulai lah buat iklan gratis di Iklans.com dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Piool.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com dan join di komunitas Topoin.com.

Komentar